Daftar Website Penyedia Komik Online


Di rumah aja membuat kebosanan melanda. Bila kamu belum menemukan hal menarik untuk menemani aktivitas di rumah, membaca komik versi online dapat dilakukan. Mulai dari serial dari Manhwa, Manhua hingga genre yang belum pernah kamu ketahui.

Tren digital benar-benar memudahkan seseorang melihat berbagai hal di internet. Termasuk cerita dalam komik yang biasanya hanya ditemukan bila mengunjungi toko buku.

Halaman ini berupaya memberi rekomendasi meninggalkan kebosanan tersebut. Semua situs ini mudah ditemukan di mesin pencari dan kurang lebih sama isinya. Yang membedakan, hanya selera kamu mau yang mana sebagai utama.

Komik-komik yang tersedia dalam situs ini, sudah berbahasa Indonesia. Maklum saja, komik aslinya yang berasal dari negara masing-masing biasanya masih bahasa asli atau bahasa Inggris.

Yang menarik dari situs-situs ini, mereka tetap merekomendasikan pembacanya untuk membeli komik asli atau offline apabila tersedia di kota tempat tinggal pembacanya.

Berikut ini, kami berikan daftar komik atau website penyedia komik online yang dapat menemani hari-harimu di rumah karena pandemi Corona.

1. komikav.com


2. sektekomik.com


3. kiryuu.co


4. komikcast.site 


5. komikindo.web.id


6. ngomik.in


7. pojokmanga.com


8. westmanga.info




Dan masih banyak lagi bila tidak malas telusuri. Untuk sementara ini saja dulu. Isi komiknya sama saja, hanya soal tempat mana yang nyaman untukmu. Untuk kamu ketahui juga, website-website seperti ini memiliki banyak iklan semacam pop-up yang menganggu.

Komentar